Buku Hukum Seputar Bayi Baru Lahir Dan Fatwa-Fatwa Penting
Kode: BK3598
Harga: Rp. 23,000
Rp. 19,550 (Diskon)
Penulis: Majma Ulama
Penerbit: Al-Abror Media
Ukuran: 12 x 18 cm
Cover: Soft Cover
Berat: 100 Gram
Tebal: 60 halaman
Resensi:
Anak-anak adalah karunia yang sangat berharga bagi orang tua dan manusia secara umum. Mereka kelak akan menjadi pengganti para orang tua dalam menjalankan roda kehidupan hingga Allah Ta’ala menentukan masa berakhirnya dunia ini.
Namun, sudahkah kita sebagai seorang muslim menyambut mereka dengan bimbingan wahyu? Dikarenakan perilaku orang tua terhadap anak akan berpengaruh terhadap kepribadian anak itu, maka Islam memberikan sejumlah tuntunan untuk kebaikan anak itu.
Apa sajakah tuntunan Islam dalam menyambut kelahiran bayi mungil yang dinantikan oleh sang ayah dan bunda? Semoga buku kecil ini membantu ayah dan bunda dalam merawat bayinya yang mereka harap-harapkan.