Buku Selamat Tinggal Kesedihan Rahasia Menjadi Manusia Bahagia
Kode: BK3990
Harga: Rp. 61.000
Rp. 48.800 (Diskon)
Penulis: Zuhair Mustafa Yazji
Penerbit: Sukses Publishing
Ukuran: 15 cm x 21 cm
Cover: Soft Cover
Berat: 354 Gram
Tebal: 273 halaman
Resensi:
Membayangkan hidup yang tidak dihinggapi kesedihan adalah impian kosong. Karena hal itu pasti mustahtl. Tapi membiarkan diri terpeniara oleh kesedihan adalah sikap naif. Sebab ia adalah tanda kegagalan menghadapi tantangan. Dan tantangan adalah kawan seiring kesuksesan. Ya, membiarkan diri terpenjara kesedihan sama dengan mengubur diri dalam kesengsaraan, karena kesedihan yang lain pasti akan datang menyusul.
Maka, ucapkanlah ‘selamat tinggal kesedihan’ sebagai tanda bahwa anda menjadi pribadi yang memang tangguh menghadapi masalah. Ucapkanlah ‘selamat tinggal kesedihan’ sebagai tanda bahwa anda adalah pribadi yang memiliki pandangan jauh ke depan. Dan ucapkanlah ‘selamat tinggal kesedihan’ sebagai tanda bahwa anda adalah pribadi yang meyakini kesuksesan tidak akan diraih jika bisanya hanya meratapi kendala dan persoalan.
Muhammad Alu Zughair dan Abdul Lathif bin Hajis Al-Ghamidy meracik tips-tips mengatasi kesedihan yang anda rasakan dalam buku menarik yang penuh motivasi ini. Anda akan mendapatkan resep-resep Islami dan pencerahan dahsyat menyikapi persoalan yang sedang anda hadapi.
Selamat membaca!