Buku Cara Cepat Membaca Dan Menerjemah Kitab Gundul Ankabut
Kode: BK799
Harga Buku:
Rp. 35.000
Rp. 29.750 (Diskon)
Penulis: Abu Syifa Randi Fidayanto, Lc
Penerbit: Media Hidayah
Ukuran: 14 cm x 20,5 cm
Cover : Soft Cover
Berat: 0,2 Kg
Tebal: 95 Halaman
Deskripsi Produk:
Banyak kaum muslimin memiliki keinginan besar untuk memahami kitab-kitab karya para ulama langsung dari sumber aslinya. Namun tidak sedikit yang merasa kesulitan karena metode belajar bahasa Arab yang rumit, memakan waktu lama, dan sulit dipahami.
Melalui Buku Cara Cepat Membaca dan Menerjemah Kitab Gundul Metode Al-Ankabut, pembaca dibimbing mempelajari bahasa Arab dengan cara yang lebih cepat, mudah, dan nyaman. Metode ini dirancang sebagai solusi dari metode pembelajaran yang selama ini dianggap kurang efektif.
Metode Al-Ankabut membantu pembaca memahami dasar-dasar ilmu nahwu dan shorof sebagai kunci utama agar mampu membaca dan menerjemahkan kitab gundul secara bertahap dan sistematis.
Dengan izin Allah, buku ini diharapkan dapat menjadi wasilah bagi siapa saja yang ingin membuka pintu memahami kitab-kitab ulama tanpa harus bergantung sepenuhnya pada terjemahan.
Testimoni pengguna Metode Al-Ankabut:
“Metode Al-Ankabut adalah satu-satunya metode yang membuat saya benar-benar memahami ilmu nahwu dan shorof sebagai bekal membaca kitab gundul. Sebelumnya saya telah mencoba berbagai metode dan kajian bahasa Arab, namun selalu mengalami kegagalan. Alhamdulillah, Allah mentakdirkan saya mengikuti daurah Metode Al-Ankabut selama empat hari, dan hasilnya sangat mengejutkan. Kini saya sudah dapat membaca kitab gundul dan menerjemahkannya. Luar biasa, hanya dalam waktu empat hari.”
— Yudha Al-Fiani, Taman Siswa, D.I. Yogyakarta
Semoga buku ini menjadi jalan kebaikan bagi para penuntut ilmu dalam menapaki jalan memahami warisan para ulama.













Buku ini adalah idaman bagi yang ingin sekali bisa membaca kitab gundul.Seperti ana ..