Buku Langkah Praktis Mendakwahi Keluarga
Kode: BK2127
Harga:
Rp. 20.000
Rp. 17.000 (Diskon)
Penulis: Zainal Abidin bin Syamsuddin, Lc
Penerbit: Pustaka Imam Bonjol
Ukuran: 12,5 cm x 17,5 cm, Soft Cover
Tebal: 104 Halaman
Berat: 0,2 Kg
Resensi:
Buku ini akan menjelaskan bagaimana langkah mudah untuk mendakwahi anggota keluarga, langkah yang bijak sehingga dakwah bisa diterima oleh mereka. Berikut diantara isinya:
***
Langkah Praktis Mendakwahi Keluarga
Motivasi mendakwahi keluarga
Yang dimaksud keluarga atau kerabat adalah orang-orang yang selalu hidup bersama da’i di rumahnya dari mulai anak-anak dan saudara laki-laki maupun wanita.
Beberapa motifasi dakwah antara lain:
Memenuhi perintah Allah dan rasul-Nya
Allah telah memerintahkan berdakwah dan membangitkan semagnata dakwah dengan berbagai ayat-ayat dalam al-Qur’an dan sebagian ayat ditujukan kepada utusan-Nya yang membawa misi hidayah, seperti firman Allah,
“Serulah (manusia) di jalan Tuhanmu dengan hikmah dan pelajaran yang baik dan bahtahlah mereka dengan cara yang baik.” (An-Nahl: 125)
Dakwah Adalah Silaturahmi Paling Agung
***